Cara Cek Pajak Kendaraan Bermotor untuk mengetahui berapa jumlah tagihan Pajak Motor

Posting Komentar
Bagi pengguna kendaraan bermotor tentunya akan diwajibkan untuk membayar pajak setiap tahunnya, berapa jumlah pajak yang akan dibayarkan tergantung dari merk kendaraan dan tahun kendaraan anda.Jika biasanya kamu membayar pajak lansung ke kantor samsat, namun saat ini kamu bisa cek dulu berapa pajak motor anda, cara cek pajak kendaraan bermotor bisa kamu cek jumlah pajak yang akan dibayar dengan cara mengetahui pajak motor secara online. Dengan melakukan cek pajak motor secara online tentunya akan mempermudah kamu untuk mengetahui berapa jumlah pajak motor yang akan kamu bayarkan, saat ini sudah banyak orang yang cek pajak kendaraan bermotor secara online, baik itu cek pajak kendaraan bermotor menggunakan Aplikasi cek pajak atau menggunakan website cek pajak online.




Cara-Cek-Pajak-Kendaraan-Bermotor-untuk-mengetahui-berapa-jumlah-tagihan-Pajak-Motor



Nah jika kamu tidak mau jauh jauh datang ke kantor samsat untuk cek pajak motor atau ingin mengetahui pajak bermotor,maka kamu bisa gunakan cara cek pajak kendaraan bermotor berikut ini.


1.Cara cek pajak kendaraan bermotor menggunakan SMS


cara cek pajak motor kendaraan bisa kamu ketahui dengan cara cek pajak kendaraan bermotor melalui SMS, namun sayangnya belum semua kota atau wilayah yang menyediakan layanan cek pajak kendaraan bermotor menggunakan SMS. Untuk kamu yang berada dilokasi atau kota jawa barat maka kamu bisa gunakan cara cek pajak kendaraan bermotor menggunakan SMS. Berikut cara cek pajak kendaraan bermotor melalui SMS.

  • Silahkan  kamu ketik INFO<spasi>kode plat kendaraan anda/nomor polisi<spasi>warna plat kendaraan<spasi>warna kendaraan bermotor anda
  • Contoh INFO BA 2112 CB 
  • Kemudian SMS kamu krim ke 0811 211 9211


Jika sudah kamu kirim format diatas silahkan kamu tunggu SMS balasan yang akan memberikan informasi berapa jumlah tagihan pajak kendaraan bermotor anda, jika anda sudah mengetahui berapa jumlah pajak motor yang akan dibayarkan tentunya akan mempermudah kamu dalam membayar pajak kendaraan berikutnya.


2.Cara cek pajak kendaraan bermotor Online Website

Cara cek pajak motor selain menggunakan SMS kamu juga bisa mengakses website untuk mempermudah kamu mengetahui berapa jumlah pajak motor yang akan kamu bayarkan,hal hal yang perlu kamu ketahui agar bisa cek pajak motor secara online maka pastikan sisa paket data kamu masih ada agar bisa terhubung dengan internet dan lansung membuka website.Silahkan kamu kunjungi laman website atau kamu buka website E-Samsat dilokasi kamau berada, karena masing masing lokasi akan berbeda link yang akan kamu buka. Jika laman website cek pajak kendaraan sudah terbuka, silahkan isi data data yang diminta,misalnya data data yang diperlukan untuk cek pajak kendaraan bermotor adalah Nomor Plat kendaraan bermotor, warna kendaraan bermotor, warna plat kendaraan bermotor,jika semua data data sudah kamu isi dengan benar maka informasi pajak motor kendaraan kamu akan terlihat pada laman website tersebut.


3.Cara cek pajak kendaraan bermotor melalui Aplikasi cek pajak

Cara cek kendaraan bermotor bisa kamu cek melalui aplikasi,silahkan kamu download dulu aplikasi cek kendaraan bermotor menggunakan aplikasi,, kamu bisa mendownload aplikasi cek pajak kendaraan bermotor melalui playstore, kemudian install aplikasi cek pajak kendaraan pada perangkat smartphone kamu.


4.cara cek pajak kendaraan bermotor dengan datang lansung ke kantor samsat

Kamu bisa datang lansung ke kantor samsat untuk cek berapa jumlah pajak motor yang akan kamu bayarkan,jangan lupa membawa STNK sebagai tanda kepemilikan motor kamu dan juga.Silahkan tunggu antrian apabila orng dikantor samsat sedang ramai.jika sudah sampai pada giliran kamu maka silahkan saja bawa surat surat untuk membantu mempermudah cek pajak kendaraan bermotor kamu.

Bayarlah pajak kendaraan bermotor sesuai pada tanggal yang sudah ditentukan agar terhindari dari denda keterlambatan membayar pajak kendaraan bermotor,jika kamu terlambat membayar pajak atau sudah lewat tanggal yang sudah ditentukan maka kamu akan dikenakan denda keterlambatan bayar pajak kendaraan.


Related Posts

Posting Komentar

Subscribe Our Newsletter